Rabu, 13 Juli 2011

TUNA MASAK KEMANGI

Bahan:
Minyak goreng   1 sdm
Potongan tuna putih/tuna kaleng   200 gr
Kemangi   1 ikat
Bawang putih   2 siung (haluskan)
Jahe   1 ruas jari (iris halus)
Kunyit   1 ruas jari (cincang halus)
Bawang merah   3 btr (iris tipis)
Daun jeruk   2 lbr
Lengkuas   1 ruas jari
Merica
Gula
Garam


Cara Memasak:
1. Panaskan minyak goreng.
2. Tumis semua bumbu sampai harum.
3. Masukkan tuna. Biarkan hingga matang.
4. Masukkan kemangi. Aduk rata hingga semua matang.
5. Siap disajikan.


Info Saji:
Untuk : 2 porsi
Kalori : 187 kal
Protein : 15,9 gr
Lemak : 12,6 gr
Karbohidrat : 2,9 gr
(Resep:Istimewa)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar