Senin, 04 Juli 2011

OMBUS-OMBUS (khas Batak)

Bahan:
Kelapa muda   1 btr (parut)
Tepung beras/parutan singkong   500 gr
Gula merah   250 gr
Garam   1 sdt
Daun pisang untuk membungkus (dibentuk corong)


Cara Memasak:
1. Sangrai parutan kelapa.
2. Campur sengan gula merah dan sedikit garam. Aduk rata.
3. Bungkus tepung beras atau parutan singkong dalam contongan (daun pisang yang dibentuk corong).  Isi bagian tengahnya dengan campuran parutan kelapa dan gula merah.
4. Kukus hingga matang. 
5 Hidangkan hangat-hangat.
(Resep:Republika)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar